TERWUJUDNYA DESA PAJAGAN MENJADI DAERAH AGROBISNIS, PARIWISATA YANG MANDIRI PADA SETIAP SEKTOR YANG DI DUKUNG OLEH MASYARAKAT
Memantapkan pembangunan infrastruktur yang mendukung pengembangan daerah dan Memantapkan mengembangkan pariwisata yang berbasis pada karakter lokaL, alam dan minat khusus yang berwawasan lingkungan, berkelanjutan dan berorientasi pada pemberdayaan masyarakat
a. Meningkatkan pembangunan dan pemeliharaan sarana prasarana ekonomi dengan sasaran antara lain :
o Meningkatnya ketersedian sarana prasarana transportasi
o Meningkatnya ketersedian sarana prasarana pertanian dalam arti luas
o Meningkatnya ketersediaan sarana prasarana perdagangan
o Meningkatnya ketersedian sarana prasarana pariwisata
b. Meningkatkan pembangunan dan pemeliharaan sarana prasarana pelayanan kesehatan dengan sasaran antara lain :
o Meningkatnya ketersedian pusat-pusat pelayanan kesehatan
o Meningkatnya ketersedian alat-alat pelayanan kesehatan
c. Meningkatnya pembangunan dan pemeliharaan sarana prasarana pendidikan dengan sasaran antara lain :
o Meningkatnya ketersediaan pusat-pusat kegiatan pendidikan
o Meningkatnya ketersediaan sarana prasarana penunjang kegiatan pendidikan